Pj Bupati Kolaka Hadiri Rakor Persiapan Pengadaan ASN Tahun 2024

- Editor

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:19 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Bupati Kolaka, Andi Makkawaru menghadiri Rakor Persiapan Pengadaan ASN Tahun 2024. (Foto: Humas Diskominfo)

Pj Bupati Kolaka, Andi Makkawaru menghadiri Rakor Persiapan Pengadaan ASN Tahun 2024. (Foto: Humas Diskominfo)

Mekongganews.id, KOLAKA – Pj Bupati Kolaka, Andi Makkawaru, menghadiri secara langsung proses penetapan kuota Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk tahun anggaran 2024 di lingkup Pemerintah Kabupaten Kolaka.

Rapat Koordinasi persiapan pengadaan kuota ASN tersebut dibuka oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Revormasi Birokrasi, Abdullah Azwar Anas, Kamis (14/3/2024).

Rakor yang dilaksanakan di Hotel Bidakara Jakarta Selatan pada Kamis tersebut turut dihadiri oleh Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) serta Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Dikbudristek).

Saat memberikan sambutan, MenpanRB kembali menguatkan arahan Presiden Joko Widodo terkait Reformasi Birokrasi yang menekankan pentingnya birokrasi yang berdampak, bukan sekedar tumpukan kertas, serta birokrasi yang lincah dan cepat.

Menpan juga mengungkapkan bahwa alokasi ASN Nasional untuk tahun 2024 mencapai 2.302.543, jumlah terbanyak dalam 7 tahun terakhir.

Rakor ini juga dihadiri oleh sejumlah pejabat tinggi negara, termasuk Gubernur, Bupati, dan Walikota dari seluruh Indonesia, serta beberapa lembaga dan kementerian terkait. (*)

Berita Terkait

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, PT. CNI Gelar Pasar Murah Ceria Ramadan 2025
PT Ceria Gelar Safari Ramadhan di 13 Desa Kecamatan Wolo
Sukses Adakan Baksos, Kohati Cabang Makassar Fokus Kawal Diskriminasi Perempuan
Ceria Dukung Pengembangan SDM di Kolaka Melalui Pelatihan Berbasis Kompetensi
H. Atto Sakmiwata S. Resmikan Masjid H. AR. Dg. Mallongi di Wolo
Hasto Kristiyanto Ditahan, PDIP di Bawah Kendali Megawati
Presiden Prabowo Lantik 961 Kepala Daerah, Pertama dalam Sejarah
DPR RI Sahkan Revisi UU Minerba: Peluang UMKM dan Organisasi Keagamaan

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 19:03 WITA

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, PT. CNI Gelar Pasar Murah Ceria Ramadan 2025

Minggu, 23 Maret 2025 - 19:58 WITA

PT Ceria Gelar Safari Ramadhan di 13 Desa Kecamatan Wolo

Minggu, 23 Maret 2025 - 01:56 WITA

Sukses Adakan Baksos, Kohati Cabang Makassar Fokus Kawal Diskriminasi Perempuan

Rabu, 19 Maret 2025 - 01:12 WITA

Ceria Dukung Pengembangan SDM di Kolaka Melalui Pelatihan Berbasis Kompetensi

Minggu, 2 Maret 2025 - 01:05 WITA

H. Atto Sakmiwata S. Resmikan Masjid H. AR. Dg. Mallongi di Wolo

Jumat, 21 Februari 2025 - 03:40 WITA

Hasto Kristiyanto Ditahan, PDIP di Bawah Kendali Megawati

Kamis, 20 Februari 2025 - 06:24 WITA

Presiden Prabowo Lantik 961 Kepala Daerah, Pertama dalam Sejarah

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:37 WITA

DPR RI Sahkan Revisi UU Minerba: Peluang UMKM dan Organisasi Keagamaan

Berita Terbaru


Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Kerajaan Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef (kanan) bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Masrokhan (kiri). (Foto: Istimewa)

Nasional

Indonesia dan Arab Saudi Bersinergi Tingkatkan SDM Industri

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:07 WITA