Bersama Pemuda Wundulako, KNPI Kolaka Adakan Turnamen Biliar

- Editor

Senin, 11 Maret 2024 - 16:36 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KNPI Kolaka bersama Pemuda Wundulako suksek menyelenggarakan Turnamen Biliar. (Foto: Mekongganews.id)

KNPI Kolaka bersama Pemuda Wundulako suksek menyelenggarakan Turnamen Biliar. (Foto: Mekongganews.id)

Mekongganews.id, KOLAKA – KNPI Kabupaten Kolaka bersama Pemuda Wundulako mengadakan tournamen biliar.

Turnament tersebut diselenggarakan di Khanisa biliar pada 7-10 Maret 2024.

Kolaborasi DPD KNPI Kolaka dan Pemuda Wundulako menjadi bukti konkret dari semangat persatuan pemuda dalam mengembangkan potensi dan bakat di bidang olahraga, serta mempererat hubungan antar komunitas pemuda di kabupaten kolaka.

“Kami sangat bangga dapat berkolaborasi dengan Pemuda Wundulako dalam turnamen ini.” terang Ketua Umum KNPI Kolaka, Wandhi Pratama saat dikonfirmasi, Senin (11/3/2024).

“Di turnamen ini, pesan kesatuan dan semangat fair play sangat Nampak. Keberhasilan penyelenggaraan turnamen ini tidak hanya ditandai oleh persaingan ketat di atas meja billiard, tetapi juga melibatkan berbagai kegiatan sosial dan kegiatan pengembangan potensi pemuda,” sambungnya.

Salah satu perwakilan pemuda Wundulako, Majid sangat bersyukur bias ikut berpartisipasi dalam tournamen biliar.

“Kolaborasi ini bukan hanya tentang olahraga, tetapi juga tentang memperkuat persaudaraan di antara pemuda yang ada di Kolaka,” katanya.

Turnamen biliar di Khanisa Billiard tidak hanya menjadi ajang kompetisi, tetapi juga sebagai platform untuk membangun jaringan, pertukaran ide dan pemberdayaan pemuda.

KNPI dan Pemuda Wundulako berkomitmen untuk terus mendukung inisiatif-inisiatif positif yang dapat memberdayakan pemuda dan mendorong semangat persatuan di seluruh tanah air.

Berikut nama-nama juara turnamen biliar:

1. MUHAMMAR (Pemuda Kelurahan Ngapa Kec WunduLako)

2. ERWIN (Pemuda Kelurahan Ngapa Kec WunduLako)

3. FIRMAN (Pemuda Kec Kolaka)

4. RULY SAPUTRA (Pemuda Kolakaasi)

Berita Terkait

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, PT. CNI Gelar Pasar Murah Ceria Ramadan 2025
PT Ceria Gelar Safari Ramadhan di 13 Desa Kecamatan Wolo
Sukses Adakan Baksos, Kohati Cabang Makassar Fokus Kawal Diskriminasi Perempuan
Ceria Dukung Pengembangan SDM di Kolaka Melalui Pelatihan Berbasis Kompetensi
H. Atto Sakmiwata S. Resmikan Masjid H. AR. Dg. Mallongi di Wolo
Hasto Kristiyanto Ditahan, PDIP di Bawah Kendali Megawati
Presiden Prabowo Lantik 961 Kepala Daerah, Pertama dalam Sejarah
DPR RI Sahkan Revisi UU Minerba: Peluang UMKM dan Organisasi Keagamaan

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 19:03 WITA

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, PT. CNI Gelar Pasar Murah Ceria Ramadan 2025

Minggu, 23 Maret 2025 - 19:58 WITA

PT Ceria Gelar Safari Ramadhan di 13 Desa Kecamatan Wolo

Minggu, 23 Maret 2025 - 01:56 WITA

Sukses Adakan Baksos, Kohati Cabang Makassar Fokus Kawal Diskriminasi Perempuan

Rabu, 19 Maret 2025 - 01:12 WITA

Ceria Dukung Pengembangan SDM di Kolaka Melalui Pelatihan Berbasis Kompetensi

Minggu, 2 Maret 2025 - 01:05 WITA

H. Atto Sakmiwata S. Resmikan Masjid H. AR. Dg. Mallongi di Wolo

Jumat, 21 Februari 2025 - 03:40 WITA

Hasto Kristiyanto Ditahan, PDIP di Bawah Kendali Megawati

Kamis, 20 Februari 2025 - 06:24 WITA

Presiden Prabowo Lantik 961 Kepala Daerah, Pertama dalam Sejarah

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:37 WITA

DPR RI Sahkan Revisi UU Minerba: Peluang UMKM dan Organisasi Keagamaan

Berita Terbaru


Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Kerajaan Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef (kanan) bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Masrokhan (kiri). (Foto: Istimewa)

Nasional

Indonesia dan Arab Saudi Bersinergi Tingkatkan SDM Industri

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:07 WITA