Hasil Quick Count SDI: BERAMAL Menang Telak 60,07 % di Pilkada Kolaka

- Editor

Rabu, 27 November 2024 - 20:32 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konferensi Pers Hasil Quick Count SDI: BERAMAL Menang Telak 60,52% di Pilkada Kolaka. (Foto: Istimewa)

Konferensi Pers Hasil Quick Count SDI: BERAMAL Menang Telak 60,52% di Pilkada Kolaka. (Foto: Istimewa)

Mekongganews.id, KOLAKA- Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kolaka nomor 1 dengan akronim Beramal (Bersama H. Amri – H. Husmaluddin), menang pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kolaka, menurut hasil hitung cepat (Quick Count) lembaga survei Sinergi Data Indonesia (SDI), Rabu malam (27/11/2024).

Direktur SDI, Barkah Pattimahu menjelaskan, metode Quick Count yang dilakukan dengan cara Multi Stage Random Sampling atau pengambilan sampel secara acak dan berjenjang.

“Sampel tersebar secara proporsional berdasarkan jumlah pemilih dan dipilih secara acak di seluruh Kecamatan,” jelasnya.

Dari 380 TPS yang tersebar di 12 Kecamatan yang ada di Kabupaten Kolaka, kata dia, pihaknya mengambil sampel di 169 TPS, se Kabupaten Kolaka.

“Adapun jumlah suara masuk di 169 TPS tersebut, sebanyak 82.031 suara dari 172.953 wajib pilih,” katanya.

Quick Count yang dilakukan memiliki eror kurang lebih satu persen.

“Data yang masuk baru 81.07 persen pada pukul 19.52 Wita, dari data tersebut pak Amri dan Husmaluddin menang diangka 60,07 persen. Sedangkan pasangan Jayadin dan Deni diangka 39,93 persen,” terangnya.

Dari data itu, Paslon Berama hampir menang di semua Kecamatan. “Kecuali kecamatan Baula dan kecamatan Wundulako,” tandasnya. (*)

 

Berita Terkait

Hasil Rapat Pleno KPU: Amri-Husmaluddin Menang di Pilkada Kolaka 2024
Besok! KPU Kolaka Gelar Rapat Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pilkada 2024
Demo di Kantor DPC PDIP Kolaka, Massa Tuntut Ketua Dicopot
Usai Pemungutan Suara Pilkada Sultra, Andi Sumangerukka dan Lukman Abunawas Bertemu dan Berpelukan
Survei SDI Klaim BERAMAL Menangi Pilkada Kolaka 2024
Hasil Survei JSI dan SDI: BERAMAL Unggul di Pilkada Kolaka 2024, JADI Tertinggal
Tak Ikut Debat Ke 3, TIM 28 BERAMAL: Pilih Kampanye Dialogis Langkah Bijak Jelang Pencoblosan Pilkada Kolaka
Jangan Lewatkan! BERAMAL Bareng UMKM Gelar Pameran di Alun-Alun 19 November Kolaka

Berita Terkait

Kamis, 5 Desember 2024 - 05:13 WITA

Hasil Rapat Pleno KPU: Amri-Husmaluddin Menang di Pilkada Kolaka 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:02 WITA

Besok! KPU Kolaka Gelar Rapat Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pilkada 2024

Senin, 2 Desember 2024 - 15:21 WITA

Demo di Kantor DPC PDIP Kolaka, Massa Tuntut Ketua Dicopot

Minggu, 1 Desember 2024 - 16:32 WITA

Usai Pemungutan Suara Pilkada Sultra, Andi Sumangerukka dan Lukman Abunawas Bertemu dan Berpelukan

Rabu, 27 November 2024 - 20:32 WITA

Hasil Quick Count SDI: BERAMAL Menang Telak 60,07 % di Pilkada Kolaka

Kamis, 21 November 2024 - 01:11 WITA

Survei SDI Klaim BERAMAL Menangi Pilkada Kolaka 2024

Rabu, 20 November 2024 - 08:44 WITA

Hasil Survei JSI dan SDI: BERAMAL Unggul di Pilkada Kolaka 2024, JADI Tertinggal

Minggu, 17 November 2024 - 01:46 WITA

Tak Ikut Debat Ke 3, TIM 28 BERAMAL: Pilih Kampanye Dialogis Langkah Bijak Jelang Pencoblosan Pilkada Kolaka

Berita Terbaru


Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Kerajaan Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef (kanan) bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Masrokhan (kiri). (Foto: Istimewa)

Nasional

Indonesia dan Arab Saudi Bersinergi Tingkatkan SDM Industri

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:07 WITA